
Setelah diumumkannya hasil otopsi atas meninggalnya Paul Walker bersama sahabatnya, Roger Rodas, fakta-fakta lain kini mulai bermunculan. Diberitakan dari dailymail, Paul Walker ternyata ditengarai masih hidup sampai akhirnya Porsche Carrera GT yang ditumpangi terbakar.
Hal ini merupakan sebuah korelasi antara hasil otopsi di lapangan dan kondisi Paul Walker sesaat pasca kecelakaan. Porsche Carrera GT yang disopiri oleh Roger...